Kamis, 06 Januari 2011

[Perfect World] Archer Build Complete

Kali ini adalah Archer Build, Char Ranger yang mempunyai damage Besar baik Fisik Atau Magic.

Archer ini sebenarnya ada 2 type:
1. Archer Pure DEX
2. Archer Hybrid (Mix CON)

Akan Tetapi saya hanya akan membahas mengenai Archer Pure DEX.

Stat Awal Dari AR:


Status Distribusinya:
Setiap CON+1 = Max HP+13
Setiap 6 STR = 4 DEF, Jika STR+5 = DEF+1
Setiap INT+1 = Max MP+10
Setiap DEX+1 = Accuracy +8, Dodge Rate +6
Setiap Level Up Bonus: Max HP +26, Max MP +22

Skill Tree Untuk Archer:






(+) SKILL ARCHER:

a. BUFFER (Level Max)

Seluruh serangan normal mendapat 40% tambahan serangan api selama 10 menit.


Dengan menggunakan sayap, karakter membuat perlindungan disekeliling anggota grupnya, meningkatkan 35% hindaran mereka selama 30 menit. Selama 600 detik anggota menerima peningkatan 15% kecepatan gerak. Skill ini tidak kumulatif dengan peningkatan kecepatan lain. 

Dengan berkonsentrasi penuh, karakter menciptakan tameng mistis yang menyerap 810 serangan selama 20 detik. Ketika diaktifkan, karakter mendapatkan 64 MP setiap 3 detik, sampai maksimal 6 kali.

b. COMMON SKILL (Level Max)

Setelah cast selama 3.2 dtk, karakter mengeluarkan serangan 300% dari serangan normal


Tembakan beruntun yang menyebabkan 908.4 serangan fisik


Serangan yang sangat cepat, menyebabkan 1864.6 serangan fisik. Musuh terkena knock back 12 meters

Dengan memfokuskan tenaga kedalam senjata, karakter menembakkan panah / peluru yang memberikan 3469.5 dan menyebabkan target Paralyze selama 8.0 detik

Serangan yang berbahaya, memberikan 1761.3 serangan fisik, serta memberikan 90% kemungkinan target menderita Stun selama 3 detik

Serangan fatal terhadap musuh. Musuh terkena 100% serangan fisik dan 4986.6 serangan senjata


Dgn mengumpulkan vigor ke dlm senjata, karakter menembakkan ribuan panah ke angkasa, menghujani musuh. Setiap detik mengkonsumsi 540 MP. Seluruh musuh dlm radius 12.0m terkena serangan 200% ditambah 4585.6. Skill berakhir ketika MP habis atau dibatalkan (tekan ESC)

Menyerang target dengan kecepatan kilat, memberikan serangan fisik dan 2214.9 serangan metal.


Serangan petir ke arah musuh, memberikan 2214.9 serangan metal dan mengurangi defense metal 50% selama 15 detik. 

Serangan petir kuat ke seluruh musuh dalam radius 8.0 meter, dan memberikan 3354.4 serangan metal

Memanggil cakar peri untuk menyerang musuh. Memberikan 11151.2 serangan metal dan kecepatan gerak berkurang 30% selama 30 detik. 

Menembakkan panah es ke arah musuh, memberikan serangan fisik sebesar 1381.1 dan selama 5.2 detik, kecepatan gerak musuh berkurang 50%

Menembakkan panah beracun ke arah musuh. Memberikan 3109.1 serangan kayu selama 15 detik.


Serangan kuat yang melukai dengan serius, memberikan bleeding. Target terkena 4571.4 serangan fisik selama 15 detik.

Menembakkan panah yang meledak di udara, melukai seluruh target dalam radius 6 meter. Target terkena 2901.5 serangan fisik, dan maks HP berkurang 16% selama 30 detik.

Menggunakan sayap karakter untuk menyerang musuh, memberikan 2098.3 serangan fisik


Menggunakan sayap karakter untuk melukai seluruh musuh dalam radius 8 meter, memberikan 2844.8 serangan fisik. Knock back musuh 9.0m

Menggunakan vigor, karakter menjadi kebal terhadap semua status, meningkatkan kecepatan gerak 30%, dan mengurangi semua serangan yang diterima 30% selama 15 detik. Ketika melakukan cast karakter tidak memberikan serangan

Tingkat kecepatan terbang 2.0


Meningkatkan serangan 60%


Jarak serangan meningkat 10m


c. SPECIAL SKILL (Level Max)

Syarat: Level 79 dan Wibawa Mahayana (Butuh = 20 Damage Elder Scrool + 10 INK)

Meningkatkan hindaran sebesar 1000% selama 6 detik.


Meningakat kec. Gerak sampai 15 meter / dtk selama 8 detik, Kebal terhadap efek negatif yang memperlambat kec. Gerak.

Syarat; Level 100 dan Wibawa Diabolic / Sublime (Butuh 10 Chapter Of Eternity + 10 INK


Menyerang musuh dengan 4444 serangan Fisik dengan tambahan 150% serangan Metal yang kuat, Damage yang diterima target meningkat 25%, Mengurangi HP penguna sebanyak 18% selama 30 detik.

Mengisi Fury dan Vigor sampai penuh secara instant








I. Archer Pure DEX

a. Distribusi dari Status:




b. Characteristic AR Pure DEX:


Positif:
1. Damage Besar
2. Critical dan Hindaran Besar
3. Raja nya PK


Negatif:
1. Def kecil
2. HP Sedikit
3. Konsumsi Panah Besar

9 komentar:

  1. kk klo AR mix CON gmana pngisiannya,, mhon bntuannya kk..

    BalasHapus
  2. Om klo AR tuh raja PK,,,....bukannya AR tuh klo jarak dekat serangannya berkurang??? klo menurut ane sihh...Raja PK tuh PS(physic) soalnya PS punya debuff mematikan...biar jauh ato deket serangannya tetep.....

    BalasHapus
  3. sry baru ikut...
    beda kk..
    klo PS itu dya damage jauh sama AR coz AR itu selain crit pnya hind sama kaya AS(assasin)
    walopun jarak dket brkurang dya pnya skill lari n hInd so dya bsa miss truz

    saya maen 4 character n itu juga pling pro AR sma FX

    BalasHapus
  4. kalo buat yang hybrid DEX 7 STR 2 CON 1 per 2 level nya .

    BalasHapus
  5. yang mix con ny mn bg ?

    BalasHapus
  6. info seeker kok gx ada ?

    BalasHapus
  7. kalo str +1 trus nanti kalo make hlm yg nambah hp kan butuh str lumayan gede tuh ntar gk bisa make hlm yg nambah hp jadinya

    BalasHapus
  8. Ane setuju dgn Distribusi statusny, bener itu AR Raja PK, tapi tergantung cara mainnya juga klo abal2 ya mati trs klo PK.
    Klo untuk PS emang lbh mematikan dari pd AR, tapi jg butuh Equip maks dan jg butuh modal lbh banyak dr pd AR

    BalasHapus